Hymne dan Mars

Hymne dan Mars

Yayasan Al-Jihad Surabaya

Hymne & Mars

Hymne Al-Jihad

Play Video

Yayasan Islam Al-Jihad Surabaya

Teguh ikhlas memegang amanah

Berhati seluas samudra

Cinta Allah dan Rasulnya

 

Bercita-cita mulia

Menjadi manfaat sesama

Tulus ridho berakhlakul karimah

Tegas jujur bijaksana

 

Mempersiapkan masa depan

Dengan bekal ilmu dan iman

Cinta kepada pancasila

Cinta negeri dan sesama

 

Al-Qur’an jadi pedomannya

Ulama sebagai panutannya

Bahagialah dunia akhiratnya

Barokah selamanya

Yayasan Islam Al-Jihad Surabaya

Teguh ikhlas memegang amanah

Berhati seluas samudra

Cinta Allah dan Rasulnya

 

Bercita-cita mulia

Menjadi manfaat sesama

Tulus ridho berakhlakul karimah

Tegas jujur bijaksana

 

Mempersiapkan masa depan

Dengan bekal ilmu dan iman

Cinta kepada pancasila

Cinta negeri dan sesama

 

Al-Qur’an jadi pedomannya

Ulama sebagai panutannya

Bahagialah dunia akhiratnya

Barokah selamanya

Mars Al-Jihad

Al-Jihad 5x

Yayasan Islam Al Jihad Surabaya

Cerdas Jujur Ikhlas dan Berakhlakul Karimah

Mencetak Generasi Rahmatan Lil Alamin

Generasi Emas Amin Allahumma Amin

Mengembangkan diri bersiap untuk mengabdi

Cinta sesama dan negeri ini

Ikhtiar tawakal sepenuh hati

Teguh memegang amanah suci

Play Video